MU di puncak klasemen setelah menang atas Arsenal

           Manchester, Manchester United berhasil mengambil alih posisi satu atas Chelsea yang ditahan imbang Swansea City. Manchester Utd berhasil mengalahkan Arsenal 2-1 di Old Trafford kemarin malam disiarkan di MNC TV.
          Pendukung Manchester Utd langsung bersorak ketika RvP mencetak gol pada menit ke-3, MU unggul 1-0. Anehnya, RvP tak melakukan selebrasi apapun ketika mencetak gol ini. Skor 1-0 ini tetap hingga akhir Babak Pertama.
          Pada babak kedua, The Reds Devil menambah keunggulan mereka menjadi 2-0 lewat gol dari Patrice Evra. Namun, Arsenal harus bermain dengan 10 pemain, karena Wilshere diusir wasit pada menit ke-69, karena mendapat kartu kuning kedua saat melanggar Evra.
          Walaupun The Gooners hanya bermain dengan 10 orang, The Gooners berhasil mencetak gol hiburan lewat gol Cazorla di akhir pertandingan.
          Dengan hasil ini, MU menduduki puncak klasemen sementara Premier League menggeser Chelsea yang bermain imbang dengan Swansea 1-1.
  • Susunan Pemain kedua tim
  1. Man. Utd : De Gea, Rafael, Evra, R. Ferdinand, Evans, Valencia, Carrick, Young, Cleverly, Rooney dan Robin van Persie.
  2. Arsenal : Mannone, Sagna, Mertesacker, Vermaelen, Santos, Arteta, Wilshere, Ramsey, Cazorla, Podolski dan O. Giroud.
         Itulah hasil dari Super Big Match MU vs Arsenal. Ikuti perkembangan dari Dunia Sepakbola hanya di Aansiklop3dia. Isi kotak komentar ya ( ^_^ ).
 
         

0 comments:

Post a Comment

linkwithin_text='Artikel Menarik Lainnya:' Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...